Bahas Singkat Tentang Investasi, Alokasi Dana, dan Modal

Saya mau membahas secara singkat soal investasi, alokasi dana pribadi, dan mengeluarkan unek-unek terkait anggapan masyarakat kalau investasi itu harus punya modal yang besar. Mari kita mulai dari investasi. Investasi Menurut KBBI, investasi adalah penanaman uang atau modal dalam suatu perusahaan atau proyek untuk tujuan memperoleh keuntungan. Teman investasi yang paling penting adalah waktu, terutama… Continue reading